Monday, December 21, 2009

Boediono Penuhi Panggilan Pansus







Mantan Gubernur Bank Indonesia Boediono mengaku mendapatkan dukungan dari DPR saat menyelamatkan Bank Century. Penegasan tersebut disampaikan Boediono saat ditanya anggota Pansus Century.









Pengamanan di Gedung DPR, Jakarta, diperketat.





Tamu undangan yang akan memasuki gedung DPR harus melewati metal detector.




Selasa 22/12/2009 Foto News
Boediono Penuhi Panggilan Pansus
Fotografer - Hery Winarno

Wakil Presiden Boediono memenuhi panggilan Pansus Hak Angket Century, Selasa (22/12). Boediono dipanggil terkait posisinya sebagai Gubernur BI saat pengucuran dana talangan Century terjadi.

No comments:

Post a Comment